Assalamualaikum Wr.Wb
Ok, langsung saja ikuti tutorial dibawah.
1. Buka 3DSMax kalian masing-masing (kami memakai 3DSMax 9 yang Mudah)
2. Cari Texture Bumi dan Bulan di Penelusuran Gambar dengan Google. Jika ketemu Copy-Paste ke Folder Artoolkit\Bin\Wrl\Textures
3.
Buat 2 Sphere, yang 1 Besar untuk bumi yang 1 Kecil untuk bulan.
(Ukurannya Dikira2 Sendiri, tergantung kemampuan kamera kalian)
3. Selanjutnya, kita masukkan texture Bumi dahulu di slot 1 caranya, Tekan M di Keyboard, lalu akan muncul Material Editor.
5. Setelah ketemu Texture Buminya, Klik Open. maka Texture bumi akan menempel di Slot 1.
6. Selanjutnya, texture bumi yang udah masuk kita drag ke sphere yang
besar. kemudian supaya texturenya muncul, kita klik tombol Show Map in Viewport. perhatikan gambar dibawah:
7. nah untuk texture bulan, bisa kalian setting sendiri yah. pasti sudah tau semua kan.
8. Ok.. Persiapan Texture Beres, sekarang saatnya Penganimasian. pertama2, kita klik tombol Shapes, lalu klik Circle.
9. selanjutnya, buatlah circle ditengah objek bumi. seperti gambar dibawah (walau tidak terlalu kelihatan). (Cat: kami kurang mengerti posisi bulan mengitari bumi, jadi kalo salah mohon maaf yah.,. hehe..)
10. Selanjutnya, Klik Objek Bulan lalu Buka Menu Motion >> Klik Tanda (+) Assign Contoroller
11. Kemudian Klik Menu Position: Position XYZ >> Lalu Klik Tombol [?]
12. Setelah itu akan muncul Menu Assiggn Position Controller. di Menu Tersebut, langsung kita Double Click Path Constraint.
13. Selanjutnya, setelah Path Constraint terbuka. kita Klik tombol Add Path di Menu Path Parameters. lalu klik Circle yang telah kita buat tadi.
14. nah sekarang, klik tombol Play, pasti sudah jalan Animasinya..
15. Ok Selesai.. Sekarang tinggal, Di Export ke VRLM97 (Wrl). sudah tau semuanya kan caranya?. kalo belum tau, bisa dipelajari dulu Tutorial Membangun Augmented Reality dari Awal yang bisa didownload di blog kami. Sekian Tutorial kali ini, semoga bisa membantu..
Catatan Penting:
Tehnik Path Constraint ini Bisa digunakan Untuk Banyak Path (Circle atau Line) di Banyak Objek. jadi kalian bisa, membuat Sistem Tata Surya 9 Planet, dengan menggunakan Tehnik Ini.
0 comments:
Post a Comment
Coment here